Industri kemasan pangan menjadi bagian penting dalam rantai pasokan pangan. Melihat dari peranannya, posisi dari industri kemasan pangan menjadi aspek penting yang perlu ditangani dengan tepat. Dalam penerapan keamanan pangan, pelaksanaan audit GMP (Good Manufacturing Practice) dijalankan sebagai bentuk evaluasi terkait dengan efektifitas sistem. Pelaksanaan GMP sendiri dalam industri kemasan pangan dijalankan untuk menyesuaikan dengan resiko produk itu sendiri. Berikut ini adalah beberapa temuan audit GMP yang perlu menjadi kajian pada industri kemasan pangan.

Mempertimbangkan temuan yang dimaksud, akan menjadi salah satu bentuk pembelajaran agar pengembangan yang terkait dengan penerapan GMP. Lakukan proses pengembangan yang terkait dengan implementasi GMP pada industri kemasan pangan agar pelaksanaan menjadi efektif, perusahaan dapat mempergunakan referensi eksternal yang tepat. (amarylliap@gmail.com, 08129369926)








